Harga Wire rope Dan Jenis Wire Rope di Jakarta

 


Velasco Jakarta – Pembahasan kali ini mengenai Harga Wire rope Dan Jenis Wire Rope di Jakarta 

Berdasarkan fungsinya, wire rope sendiri dapat dibedakan menjadi 4 jenis mari kita cek  dari jenis wire rope tersebut jika kalian lihat dari sisi fungsinya :

 

General Wire rope

Stainless Steel Wire rope

Elevator Wire rope

High Performance Wire rope

 

Disini Ada 4 jenis wire rope yang dapat dibedakan dari sisi fungsi yaitu yang sudah kami sebutkan diatas. Dan penjelasan dari masing-masing   jenis wire rope   tersebut adalah sebagai berikut.

 

General Wire rope adalah wire rope yang banyak digunakan untuk aplikasi-aplikasi yang umum seperti konstruksi, lifting, towing dan semacamnya. Untuk konstruksi yang umum dari wire rope ini juga cukup banyak ya guys mulai dari 1 x 7 sampai 19 x 7. Kalian bisa melihat konstruksi general wire rope ini pada link berikut ini

 

 Stainless Steel Wire rope adalah wire rope yang terbuat dari bahan stainless steel yang banyak digunakan pada aplikasi-aplikasi rawan korosi seperti di pantai ataupun di laut. Karena kebutuhan akan besi yang tahan terhadap karat, wire rope stainless akhirnya dibuat untuk mengatasi hal ini.

 

Tetapi karena material dari besi stainless steel ini sendiri sangat rapuh, jadi kebanyakan wire rope stainless diproduksi dengan ukuran yang kecil. Untuk itu wire rope jenis ini banyak digunakan untuk aplikasi ringan saja, bukan untuk aplikasi angkat dan juga tarik.

 

Elevator Wire rope adalah wire rope yang digunakan khusus untuk kebutuhan elevator atau lift. Wire rope ini di desain dengan memiliki kelenturan untuk mengatasi aplikasi elevator ini. Karena memang elevator membutuhkan wire rope yang tahan terhadap tekukan, sehingga wire rope ini didesain dengan konstruksi khusus yang dapat mengatasi tekukan terus menerus.

 

Untuk elevator bekerja dengan sistem roda katrol yang berputar saat elevator dioperasikan. Dan wire rope adalah alat bantu untuk mengangkat dan menurunkan elevator itu sendiri. Sehingga memang wire rope akan terus menerus mengalami tekukan dari roda katrolnya.

 

High Performance Wire rope adalah wire rope khusus yang didesain untuk aplikasi berat yang tahan terhadap tekukan dan juga untuk pengangkatan beban berat. Padahal wire rope untuk mengangkat beban berat di desain lebih kaku dan tidak lentur. Tetapi high performance didesain lentur dan cocok untuk aplikasi angkat berat.

 

Caranya yaitu dengan membuat wire rope yang besar dengan konstruksi lebih dari 27 strand biasanya agar lebih kuat. Kemudian di press sehingga menjadi lebih kecil dan lebih lentur.

 

Nah itu tadi ya 4 jenis wire rope dan kegunaannya jika dilihat dari fungsinya. Selanjutnya yang akan kita bahas disini yaitu dari sisi arah putaran.

 

Jenis Wire Rope ada 2 jenis wire rope berdasarkan arah putarannya. Berikut adalah 2 jenis wire rope yang dilihat dari arah putaran :

 

Putaran Kiri

Putaran Kanan

 

Putaran Kanan ( Z ) terdiri dari 3 jenis putaran yaitu diantaranya adalah :

 

RHRL ( Right Hand Reguler Lay )

RHLL ( Right Hand Lang Lay )

RHAL ( Right Hand Alternate Lay )

 

Dan untuk Putaran Kiri ( S ) terdiri dari 3 jenis putaran juga yaitu diantaranya adalah :

 

LHRL ( Left Hand Reguler Lay )

LHLL ( Left Hand Lang Lay )

LHAL ( Left Hand Alternate Lay )

 

VELASCO INDONESIA PERSADA adalah distributor dan Supplier Wire rope di jakarta dan juga menjual  Rantai Stainless Steel, Rantai Galvanis dll, dengan pelayanan terbaik di Jakarta. Kami juga menjual alat kapal, Lihat produk kami lainnya di sini. Rantai, rigging, wire rope, alat keselamatan kapal, peralatan safety, chemical product Semua barang yang kami jual dilengkapi sertifikat dan berkualitas. Silahkan hubungi kami lewat Whatsapp (081290808833) atau 021 690 5530. Bisa juga melalui email ke info@velascoindonesia.com atau sales@velascoindonesia.com Atau lihat produk kami lainnya di sini

 



Post a Comment

0 Comments